Faktor Seleksi Alam - Rumus Soal

Faktor Seleksi Alam - Selamat pagi, siang, sore, atau pun malam untuk Anda para pembaca situs Chip Online. Bagaimana hari kalian? Semoga selalu di liputi kebahagiaan. Nah di hari yang menyenangkan ini, kami akan mengulas tentang "Faktor Seleksi Alam" yang mungkin saja sedang Anda cari beberapa waktu lalu.

Keberadaan internet membuat siapa saja bisa mengakses berbagai informasi, maka tidak heran belakangan ini banyak sekali betebaran situs-situs yang membahas mengenai Faktor Seleksi Alam. Hal ini sangat logis mengingat di era pandemi ini, masyarakat kita lebih sering melakukan proses belajar mengajar secara daring. Baiklah sudah cukup basa-basinya, yuk langsung masuk ke pembahasan saja.

Penjelasan Lengkap Faktor Seleksi Alam

Hallo gaes pada artikel sebelumnya rumussoal.com sudah memberikan wawasan atau berbagai ilmu pengetahuan dari berbagai materi.

Namun kesempatan kali ini rumussoal.com akan menyampaikan materi tentang Faktor seleksi alam – lengkap dengan pengertian, sejarah, dampak, teori, faktor, macam dan contoh supaya mudah dipahami.

Baiklah gaes untuk mempersingkat waktu langsung saja simak pembahasan dibawah ini yaaa…?

Pengertian Seleksi Alam

Faktor-Seleksi-Alam

Seleksi alam – adalah pemilihan yang dilakukan oleh alam untuk memilih berbagai macam mahluk hidup yang dapat terus bertahan hidup dan makhluk yang tidak dapat bertahan hidup.

Mahluk hidup yang terus bisa bertahan hidup akan tetap hidup, sedangkan mahluk hidup yang tidak bisa bertahan hidup dia akan mati, selama masih masa hidup dibumi ini maka dia akan terus tetap berlangsung.

Peristiwa alam dapat berubah – ubah seperti kebanjiran, gunung meletus, gempa bumi, tanah longsor, bencana alam, dan bisa datang nya virus yang tak diduga.

Baca Juga: Bentuk Bakteri

Sejarah Terjadinya Seleksi Alam

Gambar-Seleksi-Alam

Berikut ini terdapat sejarah terjadinya seleksi alam menurut para ahli, diantaranya yaitu :

1. Charles Darwin

Pada tahun 1809 – 1882 charles darwin atau memiliki nama panjang charles robert darwin merupakan ilmuwan asal negara Inggris yang menemukan hasil penelitian di pulai galapagos untuk menetukan teori evolusi.

Maka dari itu Charles darwin mengemukan 2 buah buku yang memberikan ilmu yang cukup penting bagi perkembangan teori evolusi, diantaranya yaitu :

1. On The Origin oF Species Pada Tahun 1859

Charles darwin mengatakan seleksi alam saat ini merupakan hasil proses evolusi yang sangat panjang.

Dari asal mula makhluk bersel satu yang membelah menjadi makhluk sel yang banyak, dan diapun mengatakan bahwa bumi sudah sangat tua dan manusia sudah sangat panjang riwayatnya.

2. The Descent Of Man Pada Tahun 1857

Menurut charles darwin terdapat 2 inti pokok dari teori evolusi, diantaranya yaitu :

Baca Juga: Struktur Sel Bakteri

  • Spesies yang hidup di masa sekarang berasal dari seleksi alam yang berasal dari masa lampau.
  • Evolusi terjadi karena adanya proses seleksi alam atau natural selections.

2. J.B Lamarck

Pada tahun 1774 – 1829 jean baptiste lamarck merupakan seorang ahli dari prancis yang menjelaskan suatu teori tentang mahluk hidup yang sederhana dengan mahluk hidup yang modern yang keduanya memiliki hubungan yang sama.

Berikut ini penjelasan teori menurut j.b lamarckn, diantarnya yaitu :

  • Setiap makhluk hidup sangat sederhana, merupakan keturunan dari nenek moyang yang sempurna atau modern dengan tingkat kompleksitas yang tinggi.
  • seleksi pada alamakan senantiasa beradaptasi dan menyesuaikan pada tempat lingkungan sekitarnya dengan menggunakan organ tubuhnya.
  • Organ tubuh dapat berkembang dengan baik ke tahaf yang menghilang.
  • Perubahan organ tubuh akan diwariskan dan diturunkan ke generasi berikutnya atau keturunannya.

Persamaan kedua teori tersebut yaitu sama – sama terjadi karena pengaruh pada faktor lingkungan.

Sedangkan perbedaannya yaitu pada yang menyebabkan mahluk hidup yang disebabkan oleh kuantitas pengguna organ tubuh atau pada seleksi alam.

Dampak Seleksi Alam

Seleksi alam memiliki dampak besar yaitu bagi kelangsungan hidup pada organisme mahluk hidup, untuk organisme yang tidak mampu melewati proses seleksi alam.

Maka populasinya akan berkurang dan dapat menyebabkan kepunahan suatu spesies, selanjutnya seleksi alam juga akan memberikan dampak akan munculnya spesies yang baru.

Semua perubahan itu dikarenakan adanya adaptasi yang dilakukan oleh mahluk hidup, yang akan menciptakan keanekaragaman pada mahluk lainnya.

Teori Seleksi Alam

Teori seleksi alam merupakan suatu populasi alam yang memiliki kemampuan untuk bertahan hidup dan merupakan suatu kepentingan untuk mendapatkan sebuah keturunan.

Yang mana terdiri populasi dan individu yang akan melakukan pertukaran variasi pada keturunannya.

Selanjutnya seleksi alam yaitu kepentingan dari populasi dan evolusi, pada satuan terkecil yang dapat berkembang.

Berikut ini terdapat beberapa teori seleksi alam yang perlu diketahui, diantaranya yaitu :

  • Setiap generasi menghasilkan keturunan yang jumlahnya banyak, misalnya dari sumber makanan, air, tempat teduh dan pasangan kawin.
  • Adanya faktor variasi yang diwariskan pada populasi yang terlalu besar.
  • Adanya kompetisi yang dapat menyebabkan populasi beradaptasi denga lingkungan.

Faktor Seleksi Alam

Berikut ini terdapat bebearapa faktor untuk penyeleksian alam, diantaranya yaitu :

1. Makanan

Faktor makanan merupakan suatu kebutuhan utama dalam seleksi, kerena semua jenis mahluk hidup, tumbuhan, dan hewan yang paling penting yaitu makanan guna untuk melangsungkan kehidupan.

2. Suhu Pada Lingkungan

Faktor suhu pada lingkungan yaitu tempat untuk menyesuiakan hidup setiap orang, misalnya ada suatu sekolah mengadakan liburan ke gunung bromo.

Tentunya tidak semua anak bisa cocok dengan cuaca atau suhu yang ada pada lingkungan gunung bromo tersebut, bisa jadi diantara anak -anak tersebut ada yang mengalami sakit.

Dikarenakan hal tersebut menunjukkan bahwa setiap orang atau mahluk hidup memeiliki kemampuan dalam beradaptasi berbeda -beda.

3. Cahaya Matahari

Faktor cahaya matahari yaitu sangat penting untuk kelangsungan hidup organisme, misalnya kehidupan pada tumbuhan.

Tumbuhan memerlukan cahaya matahari untuk fotosintesis dan menghasilkan makanan dengan bantuan cahaya sinar matahari,

Sedangkan fotosintesis merupakan proses berubahnya karbondioksida dan air menjadi karbohidrat dan oksigen.

Seperti pada tumbuhan yang kekurangan cahaya matahari akan mengalami fotosintesis yang tidak maksimal

4. Habitat

Habitat yaitu tempat tinggal makhluk hidup dalam habitat ini tersedia sumber pendukung kehidupan, seperti air, sumber makanan, tempat berlindung dan lain sebagainya.

Kerusakan lingkungan akibat penebangan secara liar akan merusak habitat berbagai macam organisme, seperti harimau sumatera yang kini terdesak oleh manusia dan diperkirakan akan segera punah.

Baca Juga: Klasifikasi Planet

Macam Macam Seleksi Alam

Berikut ini terdapat beberapa macam – macam seleksi alam, diantaranya yaitu :

1. Seleksi Terarah

Dalam hal ini akan terjadai pada lingkungan yang akan berubah pada tekanan yang akan menyebabkan spesies beradaptasi pada kondisi yang baru.

Didalam populasi terdapat rongga individu yang didasarkan pada salah satu karakter.

Suatu populasi mungkin dapat berada dalam keadaan dimana individu yang akan menempati satu ekstrim dari kisaran fenotip lebih disukai dari pada yang lain, semua itu terjadi akibat perubahan pada lingkungan fisiknya.

2. Seleksi Stabilisasi

Seleksi ini terjadi pada semua populasi dan cenderung memperkecil keekstriman atau penonjolan didalam kelompok mahluk hidup.

Hal tersebut tejadi guna untuk mengurangi kemampuan untuk menghasilkan variasi dalam suatu populasi.

Baca Juga: Asam Nukleat

Selanjutnya diadakan seleksi alamiah yaitu bekerja untuk menyingkirkan individu dari kedua fenotip ekstrim tersebut, di samping meningkatkan keberhasilan reproduksi fenotip yang mendekati nilai rendah.

3. Seleksi Disruktif

Seleksi disruktif dapat terjadi jika faktor lingkungan mengambil sejumlah bentuk yang terpisah.

Berdampak pada individu kedua yang menjadi esktrim dari putaran fenotipnya lebih sesuai dari yang terdapat di tengahnya.

Contoh Seleksi Alam

Dari semua yang sudah kami jelaskan berikut ini terdapat beberapa contoh dari seleksi alam, diantaranya yaitu :

1. Dinosaurus

Dinosaurus

Dinosaurus merupakan hewan yang sudah sangat tua sekali, karna umur dinosaurus sudah sangat tua dan banyak yang sudah mati, maka sekarang hewan ini menjadi punah, diakibatkan oleh adanya seleksi alam.

Baca Juga: Bakteri Gram Positif

2. Kupu Kupu Biston

Kupu-Kupu

Pada kupu – kupu biston ini terdapat adanya betularia yang bersayap gelap lebih banyak dibandingkan yang bersayap cerah di daerah industri.

3. Burung

Faruh-Burung

Pada burung ini terdapat adanya variasi di paruh burung finch di daerah kepulauan galapagos.

Nah sekian sobat pembahasan dari rumussoal.com materi tentang Faktor seleksi alam, semoga pembahasan ini dapat dipahami dan berguna untuk kita semua, sekian dan terima kasih.

Baca Artikel Lainya>>>>>

The post Faktor Seleksi Alam appeared first on RumusSoal.com.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Semoga saja pembahasan Faktor Seleksi Alam - Rumus Soal diatas bisa menambah wawasan kita semua. Tak lupa kami ucapkan banyak-banyak terima kasih sudah berkunjung ke situs chipcoid. blogspot. com dan membaca uraian diatas hingga selesai. Sampai ketemu di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Memperpendek Link - Berakal

Cara Download MP3 dari YouTube - Berakal

Topologi Star - Yuk Sinau