Cara Memotong Lagu - Berakal

Cara Memotong Lagu - Bisa jadi banyak diantara kita yang belum tahu tentang sesuatu hal, seperti contohnya informasi mengenai "Cara Memotong Lagu?" Lantas berusaha mencari tahu melalui google (internet) dan tanpa sengaja menemukan situs Chip Online ini. Dapat dikatakan bahwa Anda sudah berada di situs yang tepat, sebab kita memang akan membahas hal tersebut.

Namun tak ada salahnya sebelum membaca ulasan tentang Cara Memotong Lagu ada baiknya Anda selaku pembaca, menyimak baik-baik apa yang akan kita kupas dibawah. Seperti pepatah bilang: "Berburu kepadang datar, dapat rusa belang kaki. Berguru kepalang ajar bagai bunga kembang tak jadi". Tentu Anda sudah tahu maksudnya bukan? Oke, langsung ke pembahasannya saja yuk?

Pembahasan Lengkap Cara Memotong Lagu

Kadang kala kita ingin memotong lagu karena hendak dijadikan sebagai nada dering atau ringtone. Saat itulah pengetahuan mengenai cara memotong lagu sangat diperlukan. Saat ini, kita bisa memanfaatkan website online / aplikasi di hp untuk memotong lagu.

Beberapa aplikasi memang bisa dinikmati secara gratis, akan tetapi tidak semua aplikasi tersebut berjalan dengan baik dan memuaskan.

Oleh karena itu, anda perlu cermat dalam memilih aplikasi tersebut sehingga tidak membuang kuota internet anda secara percuma.

Selain menggunakan aplikasi, ada juga situs online yang bisa kita manfaatkan untuk memotong durasi lagu. Berikut cara memotong lagu menggunakan aplikasi dan secara online.

Cara Memotong Lagu di HP

Cara Memotong Lagu di Android

Aplikasi yang disarankan adalah MP3 Cutter and Ringtone Maker, anda apat mengunduhnya secara gratis di Google Play Store.

Untuk cara penggunaannya pun tergolong mudah, simak cara penggunaan aplikasi tersebut.

  1. Download terlebih dahulu aplikasi Mp3 Cutter and Ringtone Maker.

    MP3 Cutter and Ringtone Maker (Free, Google Play) →

  2. Setelah selesai, instal aplikasi tersebut. Kemudian buka aplikasi tersebut, kira-kira tampilannya akan seperti ini cara memotong lagu di hp
  3. Setelah anda memilih lagu, anda juga dapat memilih bagian mana yang hendak di potong seperti gambar diatas.
  4. Jika sudah memilih bagian yang akan dipotong, selanjutnya simpan.
  5. Setelah itu, pilihlah type dari hasil potoongan lagu yang tadi anda pilih. Terdapat 4 opsi yaitu ringtone, music, alarm, dan notification. Dan hendak dijadikan sebagai default atau hanya salah satu kontak tertentu.
  6. Selesai.

File dari potongan lagu diatas akan disimpan di File Manager > SD Card  Media> Audio.

Hal ini tentu akan sangat membantu anda jika hendak memotong lagu tanpa harus repot mengeditnya. Tinggal tentukan bagian mana yang akan dipotong, kemudian eksekusi.

Cara Memotong Lagu Secara Online

  1. Kunjungi situs https://mp3cut.net/id/cara memotong lagu online
  2. Klik “Buka file” dan pilih musik mp3 yang akan dipotong durasinya, disini saya mencoba memasukkan lagu Forgive Me dari Maher Zaincara memotong lagu mp3
  3. Kemudian klik Open, dan Anda akan masuk ke proses berikutnya. Silahkan atur dan sesuaikan rentang durasi yang akan dipotong.cara memotong lagu di hp
  4. Setelah Anda sesuaikan lagu yang dipotong, klik tombol biru bertulisan “Potong” disebelah kanan bawah.cara memotong durasi lagu
  5. Setelah itu unduh lagu yang baru saja dipotong.

Cara memotong lagu mp3 online ini bisa anda terapkan di hp maupun di komputer. Semoga Anda tidak kebingungan lagi.

The post Cara Memotong Lagu appeared first on Berakal.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Semoga saja pembahasan Cara Memotong Lagu - Berakal diatas bisa menambah wawasan kita semua. Tak lupa kami ucapkan banyak-banyak terima kasih sudah berkunjung ke situs chipcoid. blogspot. com dan membaca uraian diatas hingga selesai. Sampai ketemu di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Memperpendek Link - Berakal

Cara Download MP3 dari YouTube - Berakal

Topologi Star - Yuk Sinau