Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan - Ruang Bimbel

Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan - Anda sedang mencari informasi terkait "Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan?", Horay! Anda sudah berada di tempat yang tepat. Yup, kami ucapkan selamat datang di situs Chip Online. Sebuah situs yang mengupas tentang banyak hal, mulai dari materi pelajaran, tips dan trik, tutorial, pengertian, pengetahuan umum dan banyak lagi lainnya.

Keberadaan internet membuat siapapun bisa dengan mudah mengakses setiap informasi yang ada di dunia, baik itu yang berupa video, atau pun tulisan seperti yang tertuang dalam situs ini. Baiklah, sepertinya cukup basa-basinya, biar gak kelamaan yuk langsung kita simak saja pembahasan atau uraian lengkap terkait Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan dibawah ini.

Penjelasan Lengkap Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan

Gejala Penyakit Bronkitis – Hai sobat ruangbimbel.co.id. di artikel sebelumnya kita sudah membahas artikel mengenai Gejala Penyakit Asma. maka kali ini kita bakal membahas artikel mengenai Gejala Penyakit Bronkitis. Nah langsung aja yuuk simak artikel ini beserta ulasan lengkapnya dibawah ini.

Gejala Penyakit Bronkitis

Bronkitis

Gejala Penyakit Bronkitis – Bronkitis atau penyakit paru-paru basah adalah peradangan pada selaput lendir yang berada pada saluran udara ke paru-paru (bronkhus/bronkial). Ketika selaput mengalami radang lalu terjadi pembengkakan maka selaput tersebut akan menjadi lebih besar dan menutup saluran udara ke paru-paru. Akibatnya bronkhitiis akan mengalami batuk disertai dahak, sulit bernafas dan dada terasa sesak. Sesak nafas yang dirasakan penderita bronkhitis disebabkkan produki lendir yang berlebihan di dalam saluran pernafasan. Bahkan dapat menyebabkan infeksi pernafasan akibat bakteri atau virus.

Baca Juga Gejala Penyakit Asma : Penyebab, Pencegahan

Gejala bronkhitis dapat bermacam-macam dan berikut ini adalah gejala umum yang sering dirasakan, antara lain:

  1. Badan terasa tidak sehat, nyeri otot, sakit tenggorokan, hidung buntu dan demam.
  2. Berawal dari batuk kering kemudian menjadi produktif setelah beberapa hari.
  3. Sesak nafas, bersin-bersin dan putum berwarna putih abu-abu-coklat serta berdarah.
  4. Sering mengalami keringat dingin.

Bronkhitis adalah penyakit yang dapat disembuhkan. Akan tetapi pencegahan serangannya terlebih dahulu lebih baik dari pada mengobati. Maka adapun upaya-upaya yang perlu dilakukan untuk menangkal penyakit bronkhitis antara lain adalah :

  1. Lakukan olahrga dan jalan cepat ringan. Latihan tarik nafas panjang dan latihan pernafasan
  2. Untuk melegakan nafas mandi uap yang mengandung rempah atau dapat dada dan punggung dengan obat gosok.
  3. Apabila terasa sesak segeralah minum campuran air, madu dan jeruk nipis.
  4. Sayuran yang dapat digunakan untuk mencegah bronkhitis adalah brokoli, labu putih panjang, terong, daun kelor, bayam, pepaya muda, ubi, sayuran hijau, seledri dan wortel.
  5. Buah yang dapat digunakan untuk mencegah antara lain jeruk, pepaya, nanas, tomat, apel, pir, dan mangga.
  6. Bumbu yang dapat mencegah bronkhitis antara lain asam, belimbing wuluh, bawang putih, serai, jahe, kunir, kencur, pala dan cengkih.
  7. Konsumsilah makanan yang kaya omega 3 dan omega 6 antara lain ikan, telur, dan daging.
  8. Hindari makanan dingin, makanan olahanm dan makanan manis terutama cokelat, gandum, keju, pisang, kacang, salad, zat warna, dan pengawet makanan. Hindari pula rokok dan minuman keras.
  9. Hindari merokok atau berenti total dari merokok. Ini akan sangat membantu pengobatan penyakit bronkhitis.
  10. Jangan berada d tempat yang banyak asap rokok, debu, lembab, kurang cahaya matahari dan hindari terkena hujan.
  11. Selalulah jaga kebersihan dengan mencuci tangan menggunakan sabun antiseptik.

Demikianlah artikel diatas dari ruangbimbel.co.id semoga artikel ini bermanfaat dan menambah wawasan kita semua. Terima kasih

The post Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan appeared first on RuangBimbel.co.id.

ARTIKEL PILIHAN PEMBACA :
Memuat...

Semoga saja pembahasan Gejala Penyakit Bronkitis : Definisi, Penyebab, Pengobatan - Ruang Bimbel diatas bisa menambah wawasan kita semua. Tak lupa kami ucapkan banyak-banyak terima kasih sudah berkunjung ke situs chipcoid. blogspot. com dan membaca uraian diatas hingga selesai. Sampai ketemu di postingan selanjutnya dan jangan lupa bahagia.

Comments

Popular posts from this blog

Cara Memperpendek Link - Berakal

Cara Download MP3 dari YouTube - Berakal

Topologi Star - Yuk Sinau